10 Lagu Soundtrack Anime Musim Panas 2018 yang Menjadi Favorit di Jepang
Anime musim panas tahun 2018 sudah mulai ditayangkan di Jepang. Berbagai mahakarya mulai dari gambar animasi, efek serta musik untuk musim ini juga telah disajikan. Tentu saja lagu soundtrack anime menjadi daya tarik tersendiri untuk sebuah para penggemarnya. Namun lagu yang seperti apakah yang mampu mencuri hati para penggemar untuk musim panas 2018 ini?
Survey yang diadakan di sebuah situs bernama Anime! Anime! telah membagikan pertanyaan kepada pembaca mengenai “Lagu soundtrack anime apa yang menjadi favorit kalian pada musim panas 2018 ini?” Survey tersebut dijawab oleh 147 orang pada tanggal 18 Juli hingga 21 Juli lalu.
01. SPYAIR – I Wanna Be (Gintama)
Cek video diatas.
Lagu I Wanna Be yang dibawakan SPYAIR untuk anime Gintama menduduki peringkat pertama dengan voting sebesar 18%. SPYAIR adalah band rock yang telah bertanggung jawab menjadi pengisi lagu di berbagai game dan anime.
02. Misshon! Ken Kan dai ichi (Cells at Work!)
Posisi kedua diduduki oleh lagu Misshon! Ken Kan dai ichi dari anime berjudul Cells at Work!. Lagu ini mendapatkan 12% suara penggemar. Lagu ini dinyanyikan oleh para cast anime tersebut yang berperan menjadi berbagai sel darah seperti sel darah merah, putih, dan lainnya/
03. YURiKA – Futari no Hane (Hanebado)
Posisi ketiga diduduki oleh lagu Futari no Hane yang dibawakan YURiKA untuk anime berjudul Hanebado. Lagu ini mendapatkan 9% suara dan mayoritas adalah pria. YURiKA merupakan penyanyi anisong terkenal yang telah membawakan berbagai lagu soundtrack anime seperti Land of the Lustrous dan Little Witch Academia.
Berikut adalah daftar peringkat lagu soundtrack anime favorit edisi summer 2018:
SPYAIR – I Wanna Be… (Gintama)
Misshon! Ken Kan dai ichi (Cells at Work!)
YURiKA – Futari no Hane (Hanebado)
OLDCODEX – Heading to Over (Free!-Dive to the Future)
MYTH & ROID – VORACITY (Overlord III)
Masaaki Endoh – Vital (Angels of Death)
asumi × ran × aya × Yuki Na × kokoro – Piko tto! Papi tto! ! Garupa ☆ Piko! ! ! (BanG Dream! Garupa ☆ Piko)
Honda Hanako , Olivia, Kasumi Nomura – Suripisu (Asobi Asobase)
Survive Said The Prophet – Found & Lost (BANANA FISH)
Shonan no Kaze- Grand Blue (Grand Blue)
Sumber: Yahoo! Japan
--------------------
Kategori: All about Japan
Ditulis oleh Fujoshi_Queen pada 29 Jul 2018 22:48
--------------------
11 komentar di 10 Lagu Soundtrack Anime Musim Panas 2018 yang Menjadi Favorit di Jepang
budisantman [off] (15 Ags 2018 06:38) * [IMG]https://wi.wallpapertip.com/wmimgs/49-[/IMG] |
|
wah wah" |
|
Alvian-kun [off] (3 Ags 2018 09:22) * [scr-b][in]^^[/in][marq][img][/marq][/img][/scr-b] |
|
WE ARE HATARAKU , FUU~ lumayan lah , apalagi endingnya um . |
|
Rishinzato [off] (2 Ags 2018 20:27) * Push rank sampe Goblokk |
|
wah wah |
|
devilukee [off] (1 Ags 2018 04:01) * Evil Piece | lolitania |
|
voracity |
|
agosroup [off] (31 Jul 2018 10:39) |
|
Skip op ed |
|
Nagareboshi [off] (31 Jul 2018 10:29) * [blue][img]http://v.ht/L4li[/blue][/img] |
|
organ vital masuk |
|
Senjogi [off] (30 Jul 2018 21:03) * SENJOUGAHARA[img]//i.imgur.com/UVklAFt.jpg[/img] |
|
Asobi asobase |
|
kaizaki_kaito [off] (30 Jul 2018 12:27) * DI rundung wibu |
|
Spyair udah jd cirikhas gintama |
|
Raku_Kun [off] (30 Jul 2018 10:05) * @tobat @2koplok |
|
|
|
Kreutzer [off] (30 Jul 2018 06:48) |
|
Ga ada fav gw |
|
AnimeLoverTatung [off] (30 Jul 2018 00:52) * [c][marq][/c][/marq][img]goo.gl/fjmZ6Q[/img] |
|
Pertamax @manuk Happy sugar life gak enek |